KELEBIHAN DAN KEKURANGAN LIBERALISME

Kelebihan Dan Kekurangan Liberalisme
Kelebihan Liberalisme
Menumbuhkan inisiatif masyarakat untuk berkembang menjadi lebih baik.
Setiap individu memiliki kebebasan yang sama.
Menghasilkan barang-barang bermutu tinggi karena terjadi persaingan antar individu dalam masyarakat.
Masyarakat dapat memilih partai politik tanpa gangguan dari siapapun.
Kontrol Pers berlaku secara bebas, berita yang tersebar dapat mengandung kritik tajam yang membangun negara menjadi lebih baik.
Kegiatan ekonomi efektiv dan efisien karena didasarkan atas motif mencari keuntungan.
Kekurangan Liberalisme
Individu yang memiliki sumber daya lebih cenderung mengekspoitasi golong pekerja, sehingga akan timbul masalah, yang kaya semakin kaya, sedangkan yang miskin semakin miskin.
Muncul monopoli terhadap masyarakat kecil atau miskin.
Karena pers dikuasai oleh pihak swasta. Berita yang disajikan bisa saja hanya untuk mendukung misi dan kepentingan mereka.
Sulit melakukan pemerataan pendapatan. Persaingan yang bersifat bebas membuat banyak orang yang pendapatannya sangat besar, dan tidak sedikit yang pendapatannya sangat kecil. Baca Juga : Kenapa-pegawai-dimutasi
Akan muncul kelompok masyarakat yang menganggap dirinya lebih rendah dari masyarakat lain.

Related Posts



Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini? Klik...

Comments

Kirim E-mail anda dapatkan artikel berlangganan gratis....

Enter your email address:

DELIVERED BY sptirtadharma.net ||| 🔔E-mail : pdamsptd86@gmail.com

🔝POPULAR POST

ENAM CIRI CIRI BOS PELIT TINGKAT DEWA

RESIKO PETUGAS PDAM TERHADAP PELANGGAN

SEJARAH PERKEMBANGAN DEMOKRASI DIBARAT

EMPAT TIPS TIDAK MUDAH DIADU DOMBA REKAN KERJA DIKANTOR

MEMBUAT RUTE BACA METER DAN TIPS AGAR TAHU TOTAL PEMAKAIAN

FOLLOWERS